VIRUS – VIRUS RNA
Golongan virus RNA hanya memiliki asam ribonukleat (ribonucleic acid) dalam kelompok virus RNA banyak di jumpai virus – virus yang dapat menimbulkan penyakit pada manusia mauun hewan.
Famili – family penting yang termasuk virus – virus RNA adalah :
- Picornaviridae (Enterovirus, Rhinovirus, dan Calicivirus)
- Reoviridae (Orbivirus, Reovirus, dan Rotavirus)
- Togaviridae (Alphavirus. Rubivirus, Pestivirus, dan Flavivirus)
- Arenaviridae
- Cornaviridae
- Retroviridae
- Bunyaviridae
- Orthomyxoviridae
- Paramyxoviridae (Pneumovirus, Paramyxovirus, dan Morbilivirus)
- . Rhabdoviridae
Tidak ada komentar:
Posting Komentar